Tokoh Agama dan Pemerintah Bintan Satukan Suara Perkuat Nasionalisme Pelajar
Bintan – Suasana Gedung Nasional Kabupaten Bintan pada Rabu (21/8/2025) pagi terasa berbeda. Ratusan pelajar SMA, SMK, dan MA dari berbagai penjuru Kabupaten Bintan duduk rapi, menyimak serius setiap materi yang disampaikan dalam kegiatan Sosialisasi Pencegahan Radikalisme dan Penanaman Jiwa Nasionalisme yang digelar Pemuda Nasionalis Kabupaten Bintan. Acara yang berlangsung dari pukul 09.00 hingga 11.00 […]
Continue Reading